makanan khas adalah budaya atau ciri khas dari daerah tempat tersebut dan mempunyai cita rasa yang berbeda pula. banyak orang yang datang berkunjung ke tempat tersebut karena kangen dengan makanan khas nya. jadi makanan khas mempunyai nilai tersendiri. nah lalu apakah makanan khas kampung inggris pare kali ini.
yak betul sekali, nasi pecel adalah masakan khas orang jawa timur, dan yang oaling terkenal nasi pecel dari daerah jawa timur itu yakni di kota kediri. lalu apakah menu dasar dari nasi pecel? yakni ada nasi,sayur,bumbu pecel dan penyek . terkadang ada juga yang ditambah dengan tempe,telur,ayam dll. harganya pun juga bersahabat yakni sekitar 4.000 - 6.000 saja. dengan harga yang murmer rasa nya pun juga sudah tidak diragukan lagi. banyak
anak kursusan dikampung inggris yang menjadikan nasi pecel sebagai pilihan utama untuk sarapan pagi.
makanan kali ini sangan cocok bagi orang pencinta pedas. di kampung inggris pare juga terkenan akan penyetan. menu dasar dari penyetan sendiri yakni ada nasi,sambal serta ayam atau ikan. harga nya juga sangat murmer yakni hanya 8.000-10.000 saja.
nah makanan yang satu ini adalah yang paling jadi idaman deh ... banyak anak
kursusan yang favorite nyamil makanan yang satu ini. makanan yang mempunyai rasa khas dan mampu membangkitkan selera hehehehe
makanan ringan khasa olahan kediri yang sudah menyebar luas di seluruh nusantara. dan bagi anda yang pengen tau rasa khas dari gethuk pisang ini maka anda langsung datang saja ke
kampung inggris pare kediri
makanan yang terbuat dari gula merah, yang di padukan dengan bola bola lembut yang mengguncang lidah, rasa manis nya yang tak pernah terlupakan.
Komentar
Posting Komentar